Pantai Teluk Awur Jepara – HTM, Jam Operasional & Fasilitas

Pantai Teluk Awur Jepara

Pantai Teluk Awur Jepara menawarkan pengalaman liburan yang luar biasa dengan keindahan alamnya yang menakjubkan. Dengan pasir putih yang lembut, air laut yang jernih, serta suasana yang tenang, pantai ini menjadi destinasi yang sempurna untuk bersantai dan menikmati waktu bersama keluarga atau teman-teman. Selain itu, kamu juga dapat menikmati berbagai aktivitas seperti berenang, snorkeling, atau … Read more

Pantai Teluk Awur Jepara

Pantai Teluk Awur Jepara

Pantai Teluk Awur merupakan satu dari sekian banyak destinasi wisata bahari mempesona yang kota Jepara miliki. Kota kelahiran R.A Kartini ini memang terkenal dengan banyaknya wisata bahari yang selalu ramai dikunjungi oleh wisatawan. Pantai Teluk Awur jepara menyuguhkan pemandangan indah dan memanjakan mata, dijamin akan membuat kunjungan anda kesini semakin berkesan. Wisata hits Jepara ini … Read more

Gua Manik Jepara

gua manik

Gua Manik Jepara ini merupakan salah satu daya tarik wisata alam dengan pemandangan menakjubkan yang sayang bila anda lewatkan. Wisata cantik satu ini menyajikan pantai sebagai hidangan utama yang bisa wisatawan saksikan dan nikmati keseruannya. Pantai Gua Manik di Jepara sangat cocok bagi anda yang ingin bersenang-senang dan mencari ketenangan dibalik sibuknya sehari-hari. Wisata Pantai … Read more

Pantai Bandengan Jepara

Pantai Bandengan Jepara

Pantai Bandengan merupakan destinasi wisata favorit di Jepara Jawa Tengah yang selalu ramai didatangi wisatawan dari berbagai penjuru daerah. Panorama alam yang mempesona dan juga beragam wahana permainan menarik yang melimpah menjadi salah satu daya tarik tersendiri. Pantai Bandengan Jepara menyuguhkan keindahan anti mainstream yang mampu memanjakan siapa saja yang berkujung. Wisata hits Jepara satu … Read more

Pantai Empu Rancak Jepara

pantai empu rancak

Pantai Empu Rancak merupakan salah satu dari banyaknya wisata bahari di Kabupaten Jepara Jawa Tengah yang rekomended. Wisata bahari Jepara satu ini juga biasa disebut Pantai Purancak dengan pasir putih yang begitu memanjakan para wisatawan. Wisata Pantai di Jepara begitu banyak pilihannya, mulai dari Teluk Awur, Pulau Panjang, hingga Empu Rancak dengan pesonanya yang menakjubkan. … Read more

23 Tempat Wisata di Jepara Terbaru dengan Pemandangan Eksotisnya

Tempat wisata di Jepara

Adakah tempat wisata di Jepara yang ingin Anda kunjungi saat ini? Atau Anda masih bingung dengan destinasi wisata apa yang paling tepat untuk kebutuhan liburan Anda? Jepara, sebuah Kabupaten di Provinsi Jawa Tengah ini memang sangat terkenal dengan kerajinan ukiran kayunya. Akan tetapi, Kabupaten ini juga menghadirkan berbagai lokasi wisata yang tidak kalah menarik. Selain … Read more

Pulau Panjang Jepara

Pulau Panjang Jepara

Pulau Panjang adalah satu dari sekian banyak daya tarik wisata memukau yang di miliki oleh Jepara Jawa Tengah. Destinasi yang berbatasan langsung dengan laut ini menyuguhkan panorama keindahan alam eksotis dan memanjakan mata. Pulau Panjang Jepara merupakan wisata anti mainstream yang wajib untuk anda jelajahi bersama kerabat ,sahabat hingga orang terdekat. Sebenarnya lokasi ini bukanlah … Read more

Keindahan Pantai Kartini di Jepara, Tempat Wisata Ideal untuk Liburan Keluarga

Keindahan Pantai Kartini di Jepara

Salah satu objek wisata bahari yang memesona di wilayah Jepara ialah Pantai Kartini di Jepara, apalagi pantai ini memiliki keunikan dibandingkan pantai yang lain. Kekhasan inilah membuat wisata pesisir ini digandrungi oleh wisatawan, dimana mereka dapat mengeksplor pasir putih yang menambah keindahan pantai kece ini. Pastinya kamu akan puas bisa berkunjung ke wisata pesisir adalah … Read more