Browsing Tag

wisata Demak

Pantai Glagah Wangi Demak

Pantai Glagah Wangi merupakan satu dari sekian banyak pesona keindahan wisata bahari yang dimiliki oleh kota Demak Jawa Tengah. Berbeda dari pantai pada umunya, di Glagah Wangi juga terdapat hutan mangrove dengan panorama yang tiada duanya.…

Museum Masjid Agung Demak

Museum Masjid Agung Demak menjadi salah satu destinasi wisata edukasi favorit yang dimiliki oleh 'Kota Wali' Jawa Tengah. Destinasi ini terletak di dalam kompleks Masjid Agung Demak, yang lokasinya berada di sekitar alun-alun kota. Tahukah…

Hutan Mangrove Demak

Hutan Mangrove Demak bisa menjadi alternatif kunjungan wisata untuk anda yang menginginkan ketenangan dengan cuci mata. Bagaimana tidak, di lokasi ini banyak sekali daun bakau yang tumbuh dengan suburnya, warna hijaunya mampu menyegarkan…

Polaris Demak

Polaris demak menjadi destinasi menarik yang Demak Jawa Tengah miliki dan wajib untuk anda kunjungi. Sebuah wisata berupa kolam renang dengan beragam wahana permainan air yang asyik dan juga ramah untuk semua usia. Wisata hits Demak satu…

Rowo Mijen Demak

Rowo Mijen Demak atau kerap disebut Demak Green Garden (Degega) merupakan kawasan wisata keluarga yang terletak di Kabupaten Demak. Tempat wisata dengan luas mencapai 120 hektar ini sangat cocok untuk mengisi waktu liburan dengan wahana…

Pantai Surodadi Demak

Pantai Surodadi Demak merupakan salah satu wisata bahari mempesona yang keberadaannya belum diketahui oleh banyak kalangan. Berpasir coklat serta memiliki garis panjang pantai yang memikat, kawasannya pun masih sangat asri dan alami.…